Pengaruh Variasi Material Katoda tehadap Karakteristik Lapisan dan Perubahan Massa pada Proses Anodisasi Aluminium Paduan RemeltingM. Dzaky Ghifari / Ir. Eko Pujiyulianto, S.T., M.Eng / Teknik Mesin, 2024Aluminium adalah logam bukan besi yang banyak digunakan dalam berbagai bidang industri. Penggunaan aluminium yang sangat banyak menyebabkan semakin meningkatnya jumlah limbah. Salah satu cara untuk mengurangi limbah aluminium adalah dengan mendaur ulang aluminium tersebut dengan metode remelting. Di... |